Kunci jawaban bisa anda dapatkan dengan cara mendownload pada bagian bawah soal. Jika ada link download yang rusak atau tidak bisa di akses, mohon beritahu kami dan akan segera di update, Terimakasih.

Soal dan Kunci Jawaban Tentang Kerajaan Kutai

Posting Komentar

Soal dan Kunci Jawaban Tentang Kerajaan Kutai

Kerajaan Kutai merupakan kerajaan hidu tertua yang terdapat di indonesia. Kerajaan ini sudah ada sejak abak ke-5 masehi.

Pada saat sekarang ini, kerajaan kutai sudah masuk dalam sejarah indonesia dan bahkan sudah dipejari dalam dunia pendidikan.

Pelajaran tentang kerajaan kutai biasanya ada dalam mata pelajaran sejarah di tingkat, sd, smp, sma dan yang lainn.

Berikut ini kami kumpulkan beberapa soal dan kunci jawaban yang berhubungan dengan kerajaan kutai tersebut untuk kalian baca dan pahami.

Soal Kerajaan Kutai

1.Kerajaan Hindu pertama di Nusantara yang terletak di hulu sungai Mahakam, Kalimantan Timur adalah ....

A.Kerajaan Mataram

B.Kerajaan Sriwijaya

C.Kerajaan Kutai

D.Kerajaan Tarumanegara

E.Kerajaan Kediri


2.Raja terbesar Kerajaan Kutai dan telah memeluk agama Hindu adalah ....

A.Mulawarman

B.Kudungga

C.Asmawarman

D.Purnawarman

E.Sanjaya


3.Kudungga adalah nama asli Indonesia. Oleh karena itu Kudungga tidak disebut ....

A.Panembahan

B.Wangsakerta

C.Sunan

D.Raja

E.Sultan


4.Kehidupan Sosial-Ekonomi masyarakat kerajaan Kutai pada jalur ....

A. Perdagangan

B. Pertanian

C. Perlayaran

D. Industri dan Pertanian

E. Perdagangan dan Perlayaran


5.Hasil budaya masyarakat Kutai adalah ....

A.Menhir

B.tugu

C.Yupa

D.Prasasti

E.Dolmen


6.Salah satu yupa itu menyebutkan suatu tempat suci kerajaan Kutai adalah

A.Waprakeswara

B.Laut

C.Wangsakerta

D.Menhir

E.Makam


7.Kerajaan Kutai adalah pemeluk agama Hindu ....

A.Kuno

B.Budha

C.Islam

D.Shiwa

E.Dewa Nasrani


8.Waprakeswara adalah tempat suci yang di gunakan untuk ....

A.Pemujaan Dewa Shiwa

B.Tempat Sesaji

C.Makam

D.Sesembahan

E.Pertemuan


9.Dalam yupa disebutkan bahwa Raja Mulawarman memberikan hadiah 1.000 ekor lembu lembu ....

A.Kaum Sudra

B.Kaum Brahmana

C.Kaum Ksatria

D.Kaum Waisya

E.Kaum Pengawal


10.Dalam yupa disebutkan pula bahwa Asmawarman adalah Wangsakerta yang berarti ....

A.Orang Suci

B.Raja Terkenal

C.Pendiri Dinasti

D.Pendiri Kerajaan

E.Raja Suci


Kunci Jawaban

1. C.Kerajaan Kutai

2. A.Mulawarman

3. B.Wangsakerta

4. E. Perdagangan dan Perlayaran

5. C.Yupa

6. A.Waprakeswara

7. D.Shiwa

8. A.Pemujaan Dewa Shiwa

9. B.Kaum Brahmana

10. C.Pendiri Dinasti

Related Posts

Posting Komentar